Mengetahui Pengguna Twitter Yang Memperbaruhi Tweets

Senin, 25 Januari 2010
Posted by Simail

Twitter sebagai jejaring sosial dengan anggota terbesar ke 2 setelah facebook dengan  anggota yang tersebar di seluruh dunia .bisa di bayangkan berapa banyak pennguna twitter yang melakukan tweets setiap detiknya ,dengan menngunakan twittervision kita dapat mengetahui pengguna twitter yang sedang memperbaruhi Tweets di seluruh dunia dengan lokasi negara pada google maps .klik disini menuju  twittervision


di twittervision kita bukan hanya bisa mengetahui tweets terbaru tapi juga bisa  melihat juga foto yang di sisipkan ke twitter melalui twitpic ( baca lagi cara menyisipkan foto di twitter) .

Selamat mencoba

Tweetake Cara Mudah Back Up Twitter

Sabtu, 23 Januari 2010
Posted by Simail



Tweetake di buat oleh Alfred Armstrong dan Nikki Pilkington,dengan menggunakan Tweetake dapat memungkinkan anda untuk melakukan back-up followers, following , and Tweets dalam satu kali klik .
kunjungi Tweetake untuk mencoba klik disini 


 
 
  • Setelah membuka halaman Tweetake anda tindak perlu mendaftar untuk membuat back up data pada twitter ,anda tinggal memasukkan user name dan pasword pada twitter.
  • Pilih yang ingin di back up ada beberaapa pilihan yaitu,Followers,Favorites,Direct Messages,Friends,Your Tweets dan Everything ,setelaah memilih klik Get'em untuk mulai mendownload  Back up twitter
  • Semua Back up Twitter akan di simpan dalam bentuk file Excel ,back up data yang tersimpan sangat lengkap sehingga dapat memudahkan anda
  selamat mencoba untuk mengetaahui fungsi Tweetake ini







Aktifkan Layanan Jaringan Sosial di People Sidebar

Jumat, 08 Januari 2010
Posted by Simail

Flock memungkinkan Anda membawa semua teman-teman dan kontak Anda bersama-sama dari seluruh berbagai situs jaringan sosial yang berbeda dan   tetap berhubungan dengan seluruh jaringan sosial lebih mudah, lebih efisien dan lebih menyenangkan daripada web browser lainnya .yang belom kenal flock web browser klik disini

cara mengaktifkan  Account siderbar pada Flock

  • Buka Flock browser
  • Klik Account dan Layanan ikon tombol pada Toolbar  Flock yang berbentuk kunci, pilih View> Sidebar> Account dan Layanan dari menu, atau tekan CTRL + SHIFT + A.

  • Setelah itu akan muncul tampilan pada sidebar flock.pada sidebar ini anda dapat memilih langsung apa yang ingin anda gunakan tampa harus repot mengetik untuk membuka alamat tersebut ,pilih salah satu yang ingin anda gunakan



Mencoba Menggunakan Flock

Posted by Simail

Diawal posting sebelumnya saya telah menjelaskan secara singkat tentang FLOCK Web Browser kali ini saya mencoba menggunakan flock browser .saat  menjalankan FLOCK  kita bisa memilih atau menggunakan  semua akses layanan social network atau media service yang di dukungnya untuk meliat semua media yang di dukungnya klik [TOOLS] —>accounts and service


disebelah kiri akan muncul side bar Accounts and services ,anda bisa memilih salah satu dari social network atau media service.saya mencoba  mengakses facebook, klik FACEBOOK

  • Setelah memilih facebook akan tampilan facebook seperti biasa kita tinggal memasukkan email dan password untuk login

  • setelah login kita bisa meliat beberapa perbedaan di antara semua  browser dimanah flock mempunyai fitur yang membuat kita mudah saat mengakses facebook .liat pada sebelah kiri kita akan menemukan sidebar (people)yang berisi update paling akhir teman-teman anda di facebook , jadi gak repot lagi untuk membuka Beranda atau di Home pada FACEBOOK mengetahui status terbaru teman di Facebook 


pada sidebar itu juga anda bisa menggati status, menerima permintaan pertemanan , membuka pesan dan memberi komentar pada teman-teman anda di FACEBOOK

Menjajal FLOCK Web Browser

Posted by Simail



Flock merupakan web browser yang di buat berdasarkan platfrom Mozilla firefox.flock browser menggabungkan fungsi social networking dan media service seperti Facebook,myspace.twitter,youtube, flicker,blogger.Gmail.Yahoo mail,AoL dan lain-lain,tapi yang paling menarik adalah saat kita login di salah satu social networking yaitu facebook banyak fitur yang di sediakan FLOLK yang membuat kita betah mengunakan facebook 

 Sebelum menggunakan web browser FLOCK kita harus mendownload dulu dan menginstalnya.anda bisa mendownload gratis di http://www.flock.com/ klik Download Flock 2,5 untuk mulai mendownload.setelah download selesai langsung di instal untuk langsung dapat menggunakan web browser FLOCK





Tampilan awal  browser flock




Menyisipkan Foto ke Twitter

Minggu, 03 Januari 2010
Posted by Simail


Ingin menampilkan Foto anda di Twitter.dengan  menngunakan layanan dari Twitpic .dengan menggunakan twitpic teman - teman anda juga bisa memberi komentar pada foto anda.
untuk menngunakan Twitpic tidak perlu mendaftar lagi untuk menggunakan layanan  tersebut tinggal masukkin aja user name dan password


 ikuti langkah dibawah ini

  • Kunjungi Twitpic.anda tinggal memasukkan user name dan pasword twitter untuk login di twitpic


  •  Setelah Login pilih Upload photo pada menu 






  • Pilih Foto yang mau di Upload ,setelah itu klik upload untuk mulai proses memasukkan foto



Twitter hanya bisa menampilkan teks. Jadi, TwitPic sebenarnya cuma menyisipkan teks link ke dalam pesan di  Twitter. Teks link itulah yang akan membawa anda  ke foto yang di upload setelah teman anda mengklik link tersebut.Foto itu tersimpan di dalam akun TwitPic Anda dan teman anda bisa memberi  komentar untuk foto itu. jadi anda bisa menerima dua komentar baik dari Twitter dan TwitPic itu sendiri.

    Label:

    Mengenal istilah - istilah Pada twitter

    Rabu, 11 November 2009
    Posted by Simail


    Pada twitter ada perbedaan pada istilah - istilah yang membedakannya dari sosial network lainya ,untuk mengenal beberapa istilah di twitter baca pada postingan di bawah ini kiranya dapat membantu teman - teman memahami istilah - istilah di twitter


    Tweet : tweet merupakan pembaharuan atau sering disebut sebagai update status dilakukan setiap pemilik account twitter
    Contoh tweet : selamat pagi semua
    Followers : followers adalah orang yang mengikuti kita dan akan menerima setiap pembaharuan atau update status  yang dilakukan.
    Followings : followings adalah orang yang kita ikuti dalam twitter. Ini merupakan kebalikan dari follower, kita akan menerima setiap update orang yang kita follow.
    Re Tweet : ret tweet yang sering disebut dengan RT adalah menulis ulang tweet/pembaruan  orang lain dalam profile kita sendiri dan biasanya diikuti dengan nama orang yang membuat tweet pertama kali.
    Contoh : RT @mail "enak juga gabung  twitter 


    Trending Topics = trending topics adalah topik yang sedang hangat di antara pengguna Twitter sedunia
    Over Head : over head atau disingkat dengan OH adalah menulis ulang tweet orang lain tanpa menyebutkan sumber tweet tersebut.
    Contoh : OH "enak juga gabung  twitter
    Direct Message : direct message atau disingkat dengan DM adalah pesan pribadi teman kita (followers) kepada kita.


    Tanda @ = tanda @ adalah mem - tag atau mengkhususkan tweet kepada salah satu teman yang kita beri tanda.
    Contoh : kepada @mail ;’’ udah bosan main facebook yaaa…..
    Hash Tags : hash tags dalam twitter di definisikan dengan tanda #. Tanda pagar ini biasanya digunakan untuk mempermudah pencarian topik yang sedang hangat di twitter.